Menyambut Hari Bakti Pemasyarakatan ke-60, Rutan Sungai Penuh laksanakan Donor Darah

WhatsApp Image 2024 04 18 at 14.16.31

Sungai Penuh--Wujud peduli sesama, Rutan Sungai Penuh Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jambi melaksanakan Donor Darah dalam rangka menyambut Hari Bakti Pemasyarakatan ke-60, Kamis (18/04/2024). Dengan mengusung tema dengan tema “Pemasyarakatan PASTI Berdampak” donor darah ini dilaksanakan sebagai wujud semangat serta pengabdian dan bakti para Petugas Pemasyarakatan. Sebelum mendonorkan darahnya, para petugas yang sudah mendaftar diperiksa terlebih dahulu kondisi kesehatannya demi memastikan bahwa petugas yang mendonor dalam keadaan baik oleh petugas RSUD Mayjen H.A.Thalib Sungai Penuh. Kepala Rutan, Indra Yudha Mengatakan kegiatan donor darah ini merupakan salah satu rangkaian peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-60 Tahun 2024, sebagai bentuk kepedulian kepada sesama.

“Kegiatan donor darah hari ini dilaksanakan dalam menyambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-60, ini juga merupakan bentuk kepedulian kepada sesama makhluk sosial dan wujud rasa syukur atas nikmat kesehatan yang telah diberikan oleh Allah SWT. Diharapkan dengan adanya kegiatan donor darah dapat membantu orang yang membutuhkan", Ucapnya.

WhatsApp Image 2024 04 18 at 14.16.41

WhatsApp Image 2024 04 18 at 14.16.42

WhatsApp Image 2024 04 18 at 14.16.42 1

WhatsApp Image 2024 04 18 at 14.16.43

#hbp60
#KemenkumhamRI
#KanwilKemenkumhamJambi
#KemenkumhamJambi
#Rutansungaipenuh
Kanwil Kemenkumham Jambi
M. Adnan

logo besar kuning
 
NAMA SATUAN KERJA KELAS XXX (edit)
KANWIL KEMENKUMHAM NAMA PROVINSI (edit)

Identitas satker

Jl. Jendral Sudirman NO. 16 Kelurahan Pasar Sungai Penuh Kecamatan Sungai Penuh Kota Sungai Penuh
Kode Pos 37111

Email Kehumasan
rutanspn@gmail.com

Email Aduan
rutanspn@gmail.com

Hari ini153
Kemarin222
Minggu ini714
Bulan ini375
Total 81197

02-05-2024